22/02/12

Microsoft Umumkan Logo Windows 8 Terbaru

Microsoft umumkan bentuk logo windows 8 terbaru mereka, yaitu windows 8, setelah mendapatkan berbagai pro dan kontra, Microsoft tetap menggunakan logo tersebut yang terlihat lebih simpel dengan desain bergaya metro.


Perubahan logo dilakukan berawal dari sebuah pertanyaan Paula Scher, yang merupakan agensi desain Pentagram, yang mempertanyakan, mengapa logo Windows 8 bukanlah jendela melainkan sebuah bendera.


Perkembangan logo terbaru ini dengan menambahkan animasi bergerak dianggap sebagai representasi produk Windows. Namun, hal itulah yang menyebabkan mengapa logo windows 8 terlihat seperti bendera.

Logo Windows 8 didesain sebaik mungkin, untuk dapat berjalan dengan baik di komputer PC maupun tablet. Dengan tujuan agar bisa memberikan tekanan dan perlawanan pada tablet iPad maupun tablet Android yang kini semakin banyak penggunanya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan anda berkomentar, namun tetap jaga kesopanan dengan tidak melakukan komentar spam

Pengikut

 
Phone Seluler . All Rights Reserved
| | | Widget | Site map
Published by Borneo Templates