Hal ini telah dilakukan oleh tim riset IBM pada suhu -273 derajat Celcius, dan hal ini masih sulit untuk diterapkan dalam dunia nyata. Di dalam penggunaan nyata, penyimpanan satu bit data akan bisa ditempatkan dalam 150 atom, yang masih sangat lebih efisien dibandingkan media penyimpan yang sudah ada.
Penemuan ini diperkirakan baru dapat terealisasi ke sebuah perangkat dalam kurun waktu lima tahun yang akan datang. Dengan cara ini maka sebuah perangkat berukuran 1 TB akan memiliki ukuran sebesar lubang jarum, dalam arti, jika teknologi dibenamkan pada sebuah flash disk, maka akan mampu menyimpan ribuan film dalam ukuran HD.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan anda berkomentar, namun tetap jaga kesopanan dengan tidak melakukan komentar spam