04/01/12

Glorious Mission, Game Khusus Latihan Perang Militer China

Seiring perkembangan teknologi yang semakin canggih, banyak hal yang dapat dilakukan, salah satunya adalah dengan berlatih perang, hal ini dilakukan di kemiliteran china. Dimana sebuah game bernama Glorious Mission yang ditempatkan untuk menguji kemampuan menembak dalam perang yang melawan amerika serikat.


Game Glorious Mission adalah sebuah permainan game khusus yang dikembangkan oleh Wuxi Giant Network Technology Inc dengan bekerjasama dengan Nanjing Military Command. Sampai saat ini, Glorious Mission hanya dikhususkan untuk para anggota People Liberation Army (PLA).


Selain dikhususkan untuk Militer china, perusahaan pengembang game ini berencana untuk menyediakan game tersebut untuk masyarakat umum. Dan ini masih dalam tahap rencana, dan masih menunggu persetujuan dari pemerintah dinegaranya. Game Glorious Mission memiliki modus campaign, dan fitur multiplayer yang mendukung sampai 36 pemain sekaligus.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan anda berkomentar, namun tetap jaga kesopanan dengan tidak melakukan komentar spam

Pengikut

 
Phone Seluler . All Rights Reserved
| | | Widget | Site map
Published by Borneo Templates