07/11/11

Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S2, Ponsel Layar Super AMOLED

Vendor elektronik jepang luncurkan Samsung Galaxy S2 yaitu penerus galaxy S berikutnya, S2 akan memiliki konektivitas internet yang jauh lebih bagus, dan lebih cepat dengan adanya fasilitas 4G LTE.

Galaxy S2 tergolong handphone tipis yang memiliki layar sangat cerah, sedangkan untuk prosesornya, S2 ini menggunakan sebuah prosesor dual core 1.5 GHz dilengkapi dengan layar 4.5 inci super AMOLED yang memiliki resolusi 800×480 piksel.

Bagi pecinta Samsung di Australia khususnya akan mendapatkan ponsel layar super amoled ini lebih cepat setelah MobiCity Australia menawarkan ponsel ini dengan harga AUD 899 atau USD 945. MobiCity menyatakan ponsel ini akan di kirim ke pemesan nya minggu depan.

Samsung Galaxy S2 ini dibekali memori internal on board 16 GB serta slot MicroSD. Untuk layanan video chatting, terdapat kamera 8 MP yang mampu merekam gambar kualitas HD. Walaupun ini produk Samsung terbaru, namun pihak samsung belum menambahkan Android 4.0 sebagai OS milik Skyrocket. Galaxy S2 hanya di jalankan dengan operasi sistem Android 2.3 Gingerbread saja, namun dapat diupgrade menjadi Android 4.0 nantinya. Harga Samsung Galaxy S2 249.99 USD.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan anda berkomentar, namun tetap jaga kesopanan dengan tidak melakukan komentar spam

Pengikut

 
Phone Seluler . All Rights Reserved
| | | Widget | Site map
Published by Borneo Templates